
#OleStay atau #OleOut?
Deep Lying PodcastEpisode Notes
Manchester United mengalami kekalahan yang sangat mengerikan dari rival abadinya, Liverpool dengan skor 0-5 di Old Trafford. Kekalahan ini juga mengancam posisi Ole Gunnar Solskjær dari kursi kepelatihan Manchester United.








